Saturday, December 14, 2013
Humor Lucu: Terlambat Mengangkat
CeritaLucu.Gen22.net - Di kelas II A1 (Jurusan IPA) SMA sasar bukit kesasar. Sesuai jadwal pelajaran, seorang guru masuk ke kelas tersebut.Jam pertama, Pelajaran Ilmu Bumi, Pak Leo sedang menerangkan keadaan cuaca, setelah itu dia bertanya kepada murid-murid di kelas.
Guru: "Kenapa jemuran kering bisa basah???"
Ali: "Kena hujan."
Guru: "Salah"
Bedoel: "Terlambat mengangkat."
Guru: "Betul... seratus!"
Jam pelajaran kedua, Guru Fisika masuk, Pak Ucok menerangkan tentang proses pembakaran sehingga terjadi carbon mono-oxide dan di-oxide, setelah pelajaran selesai dia bertanya:
Guru: "Kenapa roti di oven bisa hangus?"
Ali: "Adanya peristiwa pemanasan tinggi, sehingga O2 di dalam oven memuai akibatnya particles O2 yang panas pada menabrak roti sehingga rotinya mengalami trauma tumpul akibatnya rotinya memar kehitaman...!"
Guru: "Salaaaahhhhhh!"
Bedoel: "Terlambat mengangkat!"
Guru: "Betul... betul !
Jam pelajaran ketiga, Guru Biologi yang masuk, Pak Aman, menerangkan tentang proses pembuahan. Setelah selesai beliau bertanya kepada muridnya:
Guru: "Kenapa wanita bisa hamil???"
Ali: "Karena terjadi zygote, yaitu pertemuan antara sperma dgn sel telur!"
Guru: "Salaaahhhhh!"
Bedoel: "Terlambat mengangkatnya!"
loading...
Koleksi cerita humor paling lucu, gokil, konyol dan bikin ngakak:
- Cerita Lucu: Praktikum Kedokteran
- Cerita Konyol: Bos yang Tertipu
- Cerita Ngakak: Anak yang Pandai Berhitung
- Humor Dewasa: Periksa Sperma
- Humor Agak Jorok: Melihat burung Pak Lurah
- Cerita Koplak: Si Udin Ingin Masuk Surga
- Humor Ngakak: Kehilangan Kuda
- Cerita Gokil: Sudah Sampai Banyuwangi
- Cerita Lucu Banget: Sama-Sama Tuli
- Humor Koplak: Istri Hamil Muda
- Kisah Lucu Banget: Tabib vs Shinse
- Rahasia Agar Sayang Sampai Kakek-Nenek
- Cerita Lucu Abis: Fotografer Bayi
- Cerita Gokil: Kentut yang Pertama
- Cerita Konyol: Saya Sudah Punya Pacar
- Humor Jorok: Tragedi Pengantin Baru
- Cerita Lucu: Kentut Di Dalam Bis
- Kisah Lucu: Pembantaian Nenek Di Kereta
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
maksudnya ?? hehe
ReplyDeleteox lumayan juga, bsa bkn aku snyum
ReplyDelete